Harga LG Optimus One

Ponsel LG Optimus One dikabarkan meluncur ke indonesia, smartphone Android ini sebelumnya juga telah dikonfirmasi akan mendapat update Gingerbread atau Andoroid 2.3.

Ponsel LG Optimus One diluncurkan hari ini di FX lifestyle x'nter dengan bonus paket Telkomsel SimPATI dan Promo Bank HSBC dengan harga Rp 2.899.000. Belum diketahui warna apa saja yang disediakan disini.

Harga LG Optimus One  di indonesia


Spesifikasi LG Optimus One:

* Layar sentuh kapasitif TFT 3.2 inci
* resolusi 320x480 piksel
* prosesor 600Mhz
* OS Android 2.2 Froyo
* WiFi
* 3G
* Bluetooth 2.1 dengan A2DP
* microUSB
* A-GPS
* Kamera 3.15 MP
* memori internal 170MB
* slot microSD hingga 32GB
* baterai 1500 mAh

Related Posts:

0 Response to "Harga LG Optimus One"