10 Pencarian Populer Google 2010

Berita Internet - 10 Google's Top Searches di 2010 atau 10 Pencarian Populer Google 2010, kamu ingin tahu apa saja topik yang paling di cari pengguna internet di dunia selama tahun 2010 yang akan segera berakhir ini ? yah berikut inilah daftarnya.


10 Google's Top Searches di 2010

1. iPad
2. Chatroulette
3. iPhone 4
4. World Cup
5. Justin Bieber
6. Myxer
7. Facebook
8. Grooveshark
9. Glee
10. Mocospace

Dari data di atas ada yang dikeluarkan Google tersebut mungkin tidak semuanya familiar dengan telinga kita. Maklum saja, data ini dikumpulkan dari berbagai belahan dunia. Jadi terkenal di satu belahan dunia, namun belum tentu diketahui di sudut dunia lainnya.

Apakah topik yang anda cari ada di 10 data tersebut ?

Related Posts:

0 Response to "10 Pencarian Populer Google 2010"