Nexian NX-W701 Kekurangan Kelebihan Nexian NX-W701 Review

Kekurangan Nexian NX-W701 dan Kelebihan Nexian NX-W701 Review - handphone lokal terbaru keluaran Nexian yaitu Nexian NX-W701 yang katanya adalah handphone dengan konektivitas 3G termurah saat ini di Indonesia. Harga Nexian Speed NX-W701 adalah 799.000 Rupiah.

Nexian NX-W701


Sekarang mari kita lihat spesifikasi handphone terbaru keluaran Nexian ini.

Spesifikasi Nexian NX-W701 :


-Jaringan Dual Band GSM/GPRS/EDGE 900/1800 MHz
-WCDMA 2100 MHz
-Layar TFT berukuran 2 inci dengan kedalaman 65k warna
-Kamera beresolusi 2 megapixel dan kamera depan untuk melakukan panggilan video
-Perekam video
-NMC Player
-Radio FM
-Tombol navigasi trackpad
-Nexian Messenger
-Senter
-Jack audio standar 3.5mm

Nexian NX-W701

Kelebihan Nexian NX-W701:


-Browsing tergolong cepat
-Harga terjangkau untuk handphone dengan konektivitas 3G (Rp.799.000,-)
-Jaringan 3G tergolong stabil saat ujicoba kami lakukan selama beberapa hari
-Keyboard qwerty nyaman digunakan

Kelemahan Nexian NX-W701:


-Trackpad kurang responsif (berdasarkan unit yang kami uji coba)
-Layar berukuran kecil (2 inci) sehingga browsing kurang maksimal

Nexian NX-W701 akan bersaing secara ketat dengan Sony Ericsson Cedar yang juga dilengkapi dengan konektivitas 3G mau lebih jelas kliks review/646/nexian-nx-w701/

Related Posts:

0 Response to "Nexian NX-W701 Kekurangan Kelebihan Nexian NX-W701 Review"